Lowongan PT Dwida Jaya Tama
Lowongan PT Dwida Jaya Tama
PT Dwida Jaya Tama adalah perusahaan swasta yang berfokus pada membuat produk untuk penduduk pendidikan dan pembelajar, baik dalam pendidikan formal maupun non-formal.
PT Dwida Jaya Tama didirikan pada tahun 2006. Head officenya terletak di Gunung Sindur-Bogor.
Sekitar 4000 produk tersedia di Dwida Jaya Tama. Produknya mencakup bidang biologi, fisika, matematika, geografi, sejarah, kimia, bahasa Inggris, dan peralatan sekolah dini dan menengah kejuruan.
PT Dwida Jaya Tama saat ini kembali membuka lowongan kerja untuk menempati posisi berikut :
Posisi : Operator Produksi - Sofa
Penempatan : Bogor
Dengan kualifikasi kandidat :
- Pendidikan minimal SMA / SMK
- Pria dengan usia maksimal 45 tahun
- Memiliki pengalaman minimal 6 tahun di bidang sofa
- Menguasai mesin-mesin band saw, rip saw, planner, bor, spindle, pisau cutting, mesin jahit, hand bor, nail gun (lebih disukai)
- Mampu bekerja di bawah tekanan.
Tugas & Tanggung Jawab :
- Memahami bentuk, gambar kerja dan spesifikasi yang diberikan untuk setiap jenis sofa atau furniture yang harus dibuat.
- Memilih bahan yang sesuai dengan desain dan keinginan pelanggan, termasuk kain, kulit, webing, spring, busa, dan bahan pelapisnya.
- Memotong bahan dengan presisi sesuai dengan pola desain yang telah ditentukan.
- Merakit dan memasang komponen sofa, termasuk kerangka, lapisan busa, dan bahan pelapis.
- Serta memastikan kekokohan dan keamanan struktur konstruksi.
- Menangani detail-detail seperti jahitan, kancing, atau ornament untu meningkatkan estetika sofa, melakukan finishing, seperti pewarnaan atau pengecatan, sesuai denga spesifikasi desain.
- Memastikan presisi pengukuran dan pemotongan untuk mendapatkan hasil akhir yang sesuai dengan standar kualitas.
- Menangani perbaikan atau restorasi sofa yang rusak atau sudah tua.
- Memastikan bahwa setiap produk yang dibuat memenuhi standar kualitas yang telah ditetapkan.
- Merawat dan memelihara peralatan kerja, seperti mesin jahit dan peralatan tukang kayu.
- Meningkatkan keterampilan dalam tehnik dan metode produksi terbaru dalam industri furniture dan sofa.
Sobat buruhpabrik.com kirimkan lamaran melalui email berikut ini :
Email Rekrutmen PT Dwida Jaya Tama
Subjek : Posisi_Nama
Bagi teman-teman buruhpabrik.com yang ingin mendapatkan update lowongan kerja, silahkan ikuti sosial media kami :
instagram : @buruhpabrikdotcom
Google Berita : Buruhpabrik
Budayakan berdoa sesuai kepercayaan,sebelum dan sesudah apply lamaran.